
4 Tips Isi Ulang Paket Data Murah
February 13, 2017PAYFAZZ punya tips tentang isi ulang paket data yang murah nih Sob!
Baca SelengkapnyaUpdate terus informasi mengenai promo serta artikel-artikel inspirasi dari PAYFAZZ. Jangan lewatkan juga penawaran menarik hingga program-program keagenan yang bisa kamu ikuti.
Hi Sobat PAYFAZZ! Apa kabar kalian semua?
Semoga hari ini menyenangkan ya.
Kali ini Mimin mau mengulas tentang paket internet yang tersedia di Telkomsel nih. Tak lupa juga nanti akan dijelaskan bagaimana caranya mengecek kuota internet yang tersedia. Untuk itu, pantengin terus artikel ini sampai bawah ya Sob.
Ngomong-ngomong kamu tahu kan Telkomsel itu apa?
Itu lho provider ternama di Indonesia yang sudah berdiri sejak tahun 1995. Sudah lahir belum kamu?
Jadi, Telkomsel menyediakan beberapa paket Internet menarik nih yang bisa kamu coba. Mulai dari Internet Kartu Halo, Internet Simpati, Internet Kartu AS, hingga Internet Loop yang bisa nemenin kamu menjelah media sosial dengan kuota unlimited-nya kapan saja.
Oh iya, dengan hadirnya paket Telkomsel diatas, pihak Telkomsel juga menjamin para penggunanya dapat mengakses Internet tanpa kendala yang berarti. Bayangkan saja, saat ini jaringan Telkomsel sudah sampai ke pelosok negeri Indonesia lho.
Menarik sekali kan? Apalagi dengan kecepatan download-nya yang cukup kencang mencapai 14,4 MBps.
Dijamin, nonton streaming atau chat-an dengan orang tersayang bakal makin puas deh. Asyik~
Nah untuk tahu cara cek kuota Telkomsel khusus paket datanya ini, tentu kamu harus menggunakan beberapa cara. Diantaranya bisa melalui SMS Dial, Menu Dial, dan aplikasi MyTelkomsel. Biar ga nunggu lama-lama, langsung aja yuk perhatikan cara yang benarnya dibawah ini.
Selanjutnya kamu hanya perlu menunggu balasan dari pihak Telkomsel. Ingat, layanan ini tidak akan dikenakan biaya (gratis).
Setelah itu, kamu hanya perlu menunggu balasan SMS dari pihak Telkomsel. Nantinya info detail mengenai kuota Internet akan dijabarkan melalui SMS.
Untuk menggunakan aplikasi MyTelkomsel, kamu diharuskan men-download aplikasinya terlebih dahulu melalui Google PlayStore/App Store.
Info detail mengenai kuota Internet dapat langsung kamu lihat pada Rincian tersebut.
Yeay! Selesai sudah penjelasan lengkap mengenai cara cek kuota Telkomsel. Menurut kamu, cara mana yang termudah? Kalau Mimin sih jelas langsung melalui aplikasinya dong!
Setelah kamu berhasil dengan salah satu cara diatas, jangan lupa kamu cek aplikasi PAYFAZZ. Karena disana terdapat beragam produk paket Internet Telkomsel dengan harga yang miring!
cara cek kuota internettelkomselPAYFAZZ punya tips tentang isi ulang paket data yang murah nih Sob!
Baca SelengkapnyaSobat PAYFAZZ, siapa di antara kalian yang sering SMS-an dan telepon-an sehari penuh? Nah, khusus buat kamu yang sering kirim
Baca SelengkapnyaHalo, Sobat PAYFAZZ di seluruh Nusantara! Sudah bukan rahasia lagi bahwa ada banyak keuntungan yang bisa dikejar dari PAYFAZZ kepada
Baca Selengkapnya